Pelatihan Keamanan Pangan untuk Karyawan Produksi

Penerapan persyaratan keamanan pangan pada industri mempersyaratkan adanya implementasi secara total pada seluruh bagian di organisasi. Hal ini juga tidak mengurangi peranan karyawan yang berada pada bagian produksi. Tim produksi memiliki tanggung jawab yang sangat besar untuk memastkan bahwa persyaratan keamanan pangan terimplementasi dengan tepat dan segala upaya dijalankan untuk mencegah adanya kontaminasi pada produk.

Untuk dapat meningkatkan kesadaran serta kemampuan tim produksi dalam pelaksanaan sistem manajemen keamanan pangan, berikut ini adalah ilustrasi yang terkait dengan jenis-jenis pelatihan yang dapat dijalankan perusahaan untuk mengimplementasikan Sistem Manajemen Keamanan Pangan.

Pelatihan yang dimaksud adapat dijalankan melalui pelatihan internal dan melalui pelatihan eksternal. Lakukan proses pencarian referensi eksternal yang tepat terkait dengan proses pengembangan pelatihan Sistem Manajemen Keamanan Pangan dalam perusahaan. (amarylliap@gmail.com, 08129369926)